Home » , » Kiamat 2012, Benarkah?

Kiamat 2012, Benarkah?


Jadi pengen tobat nih...! Begitulah sekelumit komentar yang keluar dari orang-orang setelah menyaksikan pemutaran film yang berjudul 2012.
Isu tentang hari kimat yang diramalkan akan terjadi pada tanggal 21 Desember 2012 memang terdengar santer belakangan ini. Sebenarnya isu ini sendiri berasal dari ramalan suku Maya.
Dr. Jose Arguelles, seorang peneliti Amerika yang mempunyai spesialisasi tentang peradaban suku Maya, dalam bukunya The Mayan Factor : Path Beyond Technology, bahwa dalam kalender Maya tercatat bahwa galaksi bima sakti kita ini sedang mengalami suatu "Siklus Besar" (The Great Cycle), yang mempunyai rentang waktu lima ribu dua ratus tahun lebih. Dalam Siklus besar ini galaksi termasuk bumi didalamnya sedang bergerak melintasi sebuah Galactic Beam yang berasal dari inti galaksi. Diameter Galactic Beam ini setara dengan 5125 tahun. Dalam kalender suku Maya waktu tersebut terhitung dari tahun 3113 SM sampai 2012 M.
Dengan kata lain bumi akan melewati Galactic Beam ini pada tahun 2012 nanti, tepatnya pada tanggal 21 Desember 2012.

Badai Matahari
Menurut peneliti dari Lembaga Penerbangan dan Antariksa Nasional (LAPAN) bahwa penomena yang akan terjadi sekitar tahun 2011-2012 adalah badai matahari. Hal ini merujuk pada penelitian pada pusat pemantau antariksa dari berbagai negara sejak tahun 1960-an.

Badai matahari ini terjadi akibat adanya ledakan di atmosfer matahari yang kekuatannya setara dengan 66.000.000 kali ledakan bom atom di Hiroshima.
Bisa anda bayangkan betapa kuatnya ledakan seperti itu.
Badai matahari yang terjadi akan mempengaruhi medan magnet bumi yang berdampak pada sistem kelistrikan dan sitem transportasi dan telekomunikasi yang mengandalkan satelit.

Planet Nibiru
Ada pula isu yang mengatakan bahwa pada tahun 2012 nanti, bumi akan bertabrakan dengan planet Nibiru, sebuah planet yang mempunyai berat dan massa seperti matahari kita. Tabrakan ini akan membuat punah kehidupan dibumi, atau menyebabkan medan magnet pada kutub-kutub bumi menjadi terbalik sehingga mengakibatkan rotasi bumi menjadi berbalik arah.
Namun peneliti NASA membantah bahwa planet Nibiru akan menabrak bumi pada tahun 2012 nanti, menurut mereka planet Nibiru pernah diprediksi akan menabrak bumi pada bulan Mei 2003, tetapi ternyata tidak terjadi. Jadi apa yang membuat orang yakin akan terjadinya tabrakan Planet Nibiru dan bumi pada 2012 nanti ? David Morrison, NASA Astrobiologist mengatakan.

Baca Juga Yang Ini ...

6 komentar:

Martin Juanda mengatakan...

wallahualam bang. .
hanya Allah yang tahu.

saya sih berserah diri aja deh :)

cah ndeso mengatakan...

3 hal yang manusia tidak mengetahui. Jodoh, Mati, Rezeki.

Saya percaya bahwa kiamat itu ada dan akan terjadi. Namun kapan waktunya, tidak ada satupun manusia di dunia ini yang mengetahuinya. Hanya Alloh SWT Yang Maha Mengetahui.

cah ndeso mengatakan...

Salam silaturahim dari Lereng Muria :D

Mohon bantuannya untuk memblokir sebuah blog pengundang kontroversi Bang. Dan Matur Nuwun sebelumnya.

get4jobs mengatakan...

waduh saya sih ga percaya dengan gituan.sebab kita kan sudah punya pegangan masing masing jadi jangan takut dan terlena karena mengikuti arus.good posting

Shin-kun mengatakan...

Shin-kun siy percaya sama ALLAH saja untuk masalah kiamat ini, yang jelas, teuteup perbanyak amal ibadah buat bekal di 'sana' nanti, hehehe...

aa.art_gallery mengatakan...

jangan pengen tobat karena ada berita kyk gitu..kalau pgn tobat mengapa g dari dulu...kalau perlu seh g usah tobat tp udah jadi umat yang sholeh dan sholihah

Posting Komentar

rachmat blog is part of dofollow blog

Cari Blog Ini

Popular Posts

Recent Post

Recent Comment

Widget by ReviewOfWeb

Personal blogs Personal Blogs - BlogCatalog Blog Directory blogarama - the blog directory blogs
Best Blogs