Anda semua pasti sudah sering mendengar Kamasutra, sebuah buku seni hubungan suami istri asal India. Namun ternyata ada sebuah buku manual hubungan suami istri yang pertama kali dibuat oleh manusia (setidaknya yang tercatat dalam sejarah).
5000 tahun yang lalu seorang kaisar Cina, Huang-Ti yang dikenal dengan julukan Yellow Emperor (2697-2598 sebelum Masehi) menulis buku tentang seni bercinta yang berjudul "Handbooks of Sex", pada masa pemerintahannya pertanian, peternakan dan penenunan sutra maju dan berkembang.
Handbooks of Sex dianggap sebagai kitab suci untuk hubungan suami istri. Buku ini sendiri disusun berdasarkan diskusi antara Kaisar Huang Ti dan tiga orang wanita yang sebagai penasehat tentang sex yaitu, Gadis Sederhana (Su-nui), Gadis Misterius (Shuen-nui) dan Gadis Panen (Tsai-nui) dan satu orang tabib laki-laki Pong Tsu.
Dari hasil diskusi inilah lahir Su-Nui Ching yang dalam bahasa Inggris dikenal sebagai Handbooks of Sex.
Hingga kini buku ini masih dijadikan buku petunjuk kedokteran dan manual hubungan intim.
Home »
ragam
»
Manual Sex Paling Tua di Dunia
Manual Sex Paling Tua di Dunia
Label:
ragam
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
10 komentar:
Ada edisi Indonesianya gak Sob?, heheheheh... :D
wah.. kenapa yah klo tentang sex aku langsung click.. hehe ;)
waduh saya baru tau sob ada juga kitab suci buat sex ahah..mantep dah
Sukses Slalu!
@shin-kun : sama saya juga lagi nyari.
@ralarash : bikin penasaran ya sob.
@bunglon blog : kalo dipelajarin dijamin sukses soal hubungan di ranjang.
mampir sob absen siang...
Sukses Slalu!
kalo untuk pasutri bagus ga yaaa....
Barangsiapa mengawini seorang wanita karena memandang kedudukannya maka Allah akan menambah baginya kerendahan, dan barangsiapa mengawini wanita karena memandang harta-bendanya maka Allah akan menambah baginya kemelaratan, dan barangsiapa mengawininya karena memandang keturunannya maka Allah akan menambah baginya kehinaan, tetapi barangsiapa mengawini seorang wanita karena bermaksud ingin meredam gejolak mata dan menjaga kesucian seksualnya atau ingin mendekatkan ikatan kekeluargaan maka Allah akan memberkahinya bagi isterinya dan memberkahi isterinya baginya. (HR. Bukhari)
asik nich info nya...
eh, bang klo ada info baru aku di kasih tau ya...
link nya bang rahmat udah di pasang...
http://www.isi-dunia.co.cc
manteb infonya nich
salam hangat dari blue
@harto : kaya'nya sih bagus kang, buat nambah lengket gitu!
@yugi winandi : insya Allah
@bluethunderheart : pas banget salamnya blue kebetulan di bogor lagi hujan terus n lebih enak lagi kalo pake salam tempel hehehe.
Posting Komentar
rachmat blog is part of dofollow blog