Bila anda pengguna facebook dan merasa masih kurang memiliki teman pada situs jejaring sosial tersebut, itu soal mudah beli saja teman anda. Mungkin anda merasa heran bagaimana bisa kita membeli teman?
uSocial sebuah perusahaan online marketing di Australia menawarkan jasa untuk membeli teman dan fans kepada pengguna facebook setelah sebelumnya menawarkan hal serupa kepada pengguna Twitter
Leon Hill, CEO uSocial kepada Reuters mengatakan bahwa Facebook adalah sarana pemasaran yang sangat efektif. Karena semakin banyak anda mempunyai teman di Facebook, anda akan semakin mudah mempromosikan apapun kepada teman-teman facebook anda.
uSocial menawarkan paket dari 1000 teman sampai 10000 teman dengan biaya berkisar antara $ 177 sampai $ 1167.
Leon Hill mengatakan bahwa teknisnya mereka akan mengirimkan pesan permintaan pertemanan dari klien mereka. Selanjutnya terserah kepada mereka yang dikirimi permintaan apakah mau menjadi teman dari klien mereka atau tidak.
Namun layanan dari uSocial ini menuai kontroversi. Twitter akan menutup uSocial dikarenakan membeli teman sedangkan Digg.com sebuah situs tempat orang memilih berita, cerita dan website terbaik melakukan hal yang sama seperti Twitter dikarenakan uSocial menjual suara.
Home »
Facebook
,
internet
»
Membeli teman di facebook
Membeli teman di facebook
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
Hehehe...begitulah dunia bisnis, apapun bisa dibeli dengan uang :)
Posting Komentar
rachmat blog is part of dofollow blog